Page 212 - BRIDS IAR 2023_hires
P. 212
Tata Kelola Perusahaan
Corporate Governance
Akses Informasi Perusahaan dan
Pelibatan Pemangku Kepentingan
Access to Company Information and Stakeholder Engagement
[GRI 2-29] [OJK E.4]
Sebagai tanggung jawab Perusahaan terhadap As part of the Company's responsibility towards public
transparansi informasi publik, BRIDS telah menyediakan information transparency, BRIDS provided access
akses informasi mengenai Perusahaan melalui berbagai to information about the Company through various
saluran komunikasi. Informasi tentang Perseroan secara communication channels. Information about the
terbuka juga dapat diperoleh secara online melalui Company could also be obtained online through the
website Perusahaan di www.bridanareksasekuritas. Company's website at www.bridanareksasekuritas.co.id,
co.id yang disajikan dalam bahasa Indonesia dan bahasa presented in Bahasa Indonesia and English.
Inggris.
Informasi Perusahaan bagi publik juga dapat diperoleh Company information for the public could also be obtained
secara langsung dengan menghubungi atau melalui directly by contacting or via the address provided below:
alamat yang tersedia di bawah ini.
Kantor Pusat
Head Office
Gedung BRI II lantai 23
BRI II Building 23 Floor
th
Jl. Jenderal Sudirman Kav. 44-46 VOLU 1500-688
Jakarta 10210 ENVE callcenter@bridanareksasekuritas.co.id
Selain itu, dalam upaya Perusahaan untuk memberikan Additionally, in the Company's effort to deliver long-term
nilai jangka panjang bagi para pemangku kepentingan, value to stakeholders, BRIDS constantly maintained
BRIDS senantiasa menjaga kredibilitas dan memperkuat credibility and strengthened the trust of shareholders
kepercayaan pemegang saham dan stakeholders and other stakeholders by understanding each of
lainnya dengan memahami setiap harapan, kebutuhan their expectations, needs, and interests. BRIDS divided
dan kepentingan mereka. BRIDS membagi kelompok stakeholder groups by considering the approach and
pemangku kepentingan dengan memperhatikan urgency to the Company's growth. BRIDS viewed
pendekatan dan urgensi terhadap pertumbuhan stakeholder engagement as a manifestation of the
Perusahaan. BRIDS memandang pelibatan pemangku Company's commitment to the principles of transparency
kepentingan sebagai perwujudan komitmen Perusahaan and sustainable value creation for the Company.
terhadap prinsip transparansi dan penciptaan nilai
keberlanjutan bagi Perusahaan.
PT BRI Danareksa Sekuritas 212 Laporan Tahunan Terintegrasi 2023