Page 36 - BRIDS IAR 2023_hires
P. 36
Laporan Manajemen
Management Report
Penilaian Kinerja Komite di Bawah Dewan Komisaris
Performance Assessment of Committees under the Board of Commissioners
Di tahun 2023, Dewan Komisaris dibantu oleh 1 (satu) In 2023, the Board of Commissioners was assisted by
komite dalam menjalankan fungsi pengawasan atas one committee in overseeing the implementation of
implementasi tata kelola perusahaan yang baik, good corporate governance, which was the Audit and
yaitu: Komite Audit dan Pemantau Risiko. Komite ini Risk Oversight Committee. This committee combined
merupakan gabungan fungsi Komite Audit dan fungsi the functions of the Audit Committee and the Risk and
Komite Risiko dan Tata Kelola. Beranggotakan 1 (satu) Governance Committee. The Committee comprises one
orang Ketua Komite sekaligus sebagai Komisaris Committee Chairman concurrently an Independent
Independen dan 1 (satu) orang anggota Komite dari pihak Commissioner, and one Committee member from an
independen. Komite ini terlibat secara aktif di berbagai independent party. The Committee actively engages
fungsi pengawasan mulai dari perumusan strategi, in various supervisory functions, including strategy
pemantauan, serta pelaksanaan strategi yang telah formulation, monitoring, and the implementation
dirancang, hingga evaluasi kinerja Perseroan. Bersama of established strategies, as well as evaluating the
Komite ini, Dewan Komisaris memastikan diterapkannya Company's performance. In collaboration with this
tata kelola perusahaan yang baik secara konsisten di Committee, the Board of Commissioners ensured the
dalam organisasi. Sepanjang tahun 2023 Dewan Komisaris consistent implementation of good corporate governance
berpendapat bahwa Komite Audit & Pemantau Risiko, within the organization. Throughout 2023, the Board of
telah melakukan tugas dan tanggungjawabnya dengan Commissioners believed that the Audit & Risk Oversight
baik, antara lain melakukan penilaian dan pengusulan Committee had performed its duties and responsibilities
Kantor Akuntan Publik (KAP) untuk melakukan audit di well. This included assessing and proposing a Public
PT BRIDS untuk tahun buku 2023, melakukan monitoring Accounting Firm (KAP) to conduct audits at PT BRIDS
dan review implementasi manajemen risiko individu for the 2023 fiscal year, monitoring and reviewing the
perusahaan dan manajemen risiko terintegrasi BRI Induk, implementation of individual company risk management
melakukan monitoring dan review Laporan Hasil Audit and integrated risk management of BRI Parent,
Eksternal (BRI, OJK, dan SRO terkait lainnya) serta hasil monitoring and reviewing External Audit Reports (BRI,
temuan Divisi Internal audit, memonitor usaha-usaha OJK, and other related SROs) as well as the findings of
manajemen untuk eksekusi lelang aset jaminan dan the Internal Audit Division, monitoring management
meningkatkan recovery utang bermasalah yang masih efforts to execute collateral asset auctions and increase
tersisa dan memonitor penerapan Know Your Customers recovery of remaining bad debts, and monitoring the
(KYC), serta penerapan APU PPT sesuai dengan ketentuan implementation of Know Your Customers (KYC), as well
yang berlaku. as the implementation of Anti-Money Laundering and
Countering the Financing of Terrorism (AML/CFT) in
accordance with applicable regulations.
Perubahan Komposisi Anggota Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan
Changes in the Composition of the Board of Commissioners and Board of Directors
Dalam hal kepengurusan Perseroan, Rapat Umum Regarding the management of the Company, the
Pemegang Saham Luar Biasa tanggal 24 Oktober Extraordinary General Meeting of Shareholders held
2023 menyetujui untuk mengangkat Bapak Donsuwan on October 24 , 2023, approved the appointment of
th
Simatupang sebagai Komisaris Independen dan Mr. Donsuwan Simatupang as Independent
menyetujui untuk mengangkat Ibu Fifi Virgantria Bong Commissioner and Mrs. Fifi Virgantria Bong as Managing
sebagai Direktur Ritel dan Teknologi Informasi, berlaku Director Retail and Information Technology, effective
efektif pada tanggal tersebut. Namun demikian pada from that date. However, during the same year, one
tahun yang sama terdapat 1 (satu) orang Komisaris Independent Commissioner was honorably dismissed.
Independen diberhentikan dengan hormat. Dengan Therefore, by the end of 2023, the composition of the
demikian pada akhir Tahun 2023, komposisi pengurus Company's management is as follows:
Perseroan menjadi sebagai berikut:
PT BRI Danareksa Sekuritas 36 Laporan Tahunan Terintegrasi 2023