Page 31 - BRIDS IAR 2023_hires
P. 31

dalam  bentuk  kunjungan  kerja  ke  3  kantor  cabang/SID   to  the  Board  of  Directors  through  letters.  The  Board  of
            Perseroan (atau 150% dari target rencana kerja Dewan   Commissioners also conducted its supervisory roles by
            Komisaris sebanyak 2 kantor cabang/SID). Disamping   visiting 3 branch offices/SIDs of the Company (or 150% of
            itu, Dewan Komisaris turut serta menandatangani Surat   the Board of Commissioners' work plan target of 2 branch
            Pernyataan  Penjamin  Pelaksana  Efek  (SP3E)  untuk   offices/SIDs).  Additionally,  the  Board  of  Commissioners
            pengawasan sebanyak 54 surat.                     participated in signing the Statement of Underwriters
                                                              (SP3E) for the oversight of 54 letters.

            Beberapa isu topik bahasan yang menjadi concern Dewan   Some of the topical issues that concern the Board of
            Komisaris dan Pemegang Saham antara lain sebagai   Commissioners and Shareholders are as follows:
            berikut:
            1)  Mempercepat pertumbuhan ritel  brokerage dan   1)  Accelerating the growth of retail brokerage and
               pertumbuhan jumlah akun trading dengan kolaborasi   trading accounts through direct collaboration with the
               langsung  bersama  Divisi  WMG  dan  divisi  terkait   WMG Division and other relevant divisions within BRI
               lainnya di BRI Induk.                             Parent.
            2)  Meningkatkan sosialisasi program akuisisi dan aktivasi   2)  Increasing  the  socialization of  acquisition  and
               untuk mendorong peningkatan transaksi ritel.      activation programs to encourage increased retail
                                                                 transactions.
            3)  Melakukan  perencanaan  dan  kajian  terhadap  3)  Planning and reviewing the management of BRIDS
               pengelolaan  cabang  BRIDS  (SID)  untuk  memastikan   branches (SID) to ensure the branches contribute
               bahwa cabang yang dimiliki memberikan kontribusi   optimally and support BRIDS business in the future.
               yang optimal dan mendukung bisnis BRIDS ke
               depannya.
            4)  Melakukan  evaluasi  program  marketing  yang  telah   4)  Evaluating the marketing programs that have been
               dijalankan  untuk  mengetahui  efektifitas  dan  tingkat   conducted to determine their effectiveness and
               keberhasilannya sehingga selanjutnya BRIDS dapat   success rate, enabling  BRIDS to further enhance
               meningkatkan program marketing yang lebih baik.   marketing programs.
            5)  Agar mempercepat penyelesaian  update SOP dan   5)  Accelerating the completion of SOP updates and other
               Kebijakan operasional lainnya tahun 2023.         operational policies by 2023.
            6)  Agar mengupayakan obligasi/surat berharga yang   6)  Agar mengupayakan obligasi/surat berharga yang
               dijual saat penawaran perdana ada dalam skala yang   dijual saat penawaran perdana ada dalam skala yang
               mampu diserap nasabah ritel.                      mampu diserap nasabah ritel.
            7)  Melakukan  penguatan  aplikasi  BRIGHTS  untuk   7)  Striving  for  bonds/securities  sold  during  the  initial
               mendukung peningkatan  User Interface dan  User   offering to be on a scale that can be absorbed by retail
               Experience.                                       customers.
            8)  Agar  secara  berkala  melakukan  sosialisasi  cyber   8)  Strengthening the BRIGHTS application to support the
               security dengan berbagai metode dan memastikan IT   improvement of User Interface and User Experience.
               security terimplementasi dengan baik.
            9)  Meningkatkan kerja sama dan retensi customer   9)  Regularly socializing cyber security using various
               institusi  serta  mendorong  perbaikan  rank  vote  agar   methods and ensuring well-implemented IT security.
               menjadi sekuritas pilihan dalam transaksi.
            10)  Meningkatkan kerjasama dengan Divisi Korporasi BRI   10)  Increasing cooperation and retaining institutional
               dengan melakukan site visit  untuk nasabah korporasi   customers while encouraging the improvement of rank
               guna meningkatkan volume transaksi.               votes to become the securities of choice in transactions.
            11)  Agar  melakukan  kajian  dan  benchmarking   11)  Conducting carbon trading analysis and benchmarking.
               perdagangan carbon.
            12)  Meningkatkan kolaborasi dengan KBUMN dan     12)  Strengthening  collaboration  with  Ministry  of  State-
               Danareksa (Persero) untuk mendapatkan  pipeline   Owned Enterprises (KBUMN) and Danareksa (Persero)
               equity  underwriting   baru   dengan   sebanyak-  to acquire a new equity underwriting pipeline as much
               banyaknya untuk memitigasi konsidi di 2023 bila   as possible to mitigate the situation in 2023 in case of
               terjadi reschedule project.                       reschedule project.
            13)  Monitoring dan penagihan berkala pada piutang IBAS   13)  Periodically monitoring and collecting IBAS receivables
               untuk mengoptimalkan pendapatan dan menjaga       to optimize revenue and ensure the receivable aging
               umur piutang tidak melebihi 180 hari.             does not exceed 180 days.







                                       PT BRI Danareksa Sekuritas  31  Integrated Annual Report 2023
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36