Page 239 - BRIDS IAR 2023_hires
P. 239

Komitmen untuk Memberikan Layanan atas Produk/Jasa
            yang Setara kepada Konsumen
            Commitment to Providing Equal Service for Products and Services to Consumers
            [OJK F.17]

            BRIDS berkomitmen untuk memberikan layanan dan    BRIDS is dedicated to delivering equitable services and
            produk yang setara kepada pelanggan sebagai salah   products to all customers as part of its endeavor to maintain
            satu upaya untuk menjaga  kualitas  layanan dan produk   the quality of the Company's products and services. BRIDS
            Perusahaan. BRIDS meyakini bahwa setiap nasabah   firmly believes that every customer deserves the finest, not
            berhak mendapatkan yang terbaik, tidak hanya dalam   just in terms of product excellence, but also in the services
            hal kualitas produk, tetapi juga dalam pelayanan dan   and additional value provided. In line with this ethos,
            nilai tambah yang diberikan. Dalam semangat itu, BRIDS   BRIDS instills the principle of transparent information
            menanamkan prinsip keterbukaan informasi yang     disclosure regarding its products and services, without
            transparan atas produk dan layanan yang diberikan,   favoring any particular groups. BRIDS believes that every
            tanpa adanya kepentingan untuk menguntungkan      customer holds an equal entitlement to receive clear
            kelompok tertentu. BRIDS menganggap setiap nasabah   and comprehensive information about the products
            memiliki hak yang sama untuk memperoleh informasi   and services they acquire, accessible through various
            yang jelas dan terperinci mengenai produk dan layanan   communication channels provided by the Company.
            yang didapatkan yang dapat diakses melalui berbagai   Through this commitment, BRIDS strives to ensure that
            media komunikasi Perusahaan. Dengan komitmen      every customer feels appreciated, treated equitably, and
            ini, BRIDS berupaya untuk memastikan bahwa setiap   enjoys a fulfilling experience when engage in transactions
            nasabah merasa dihargai, diperlakukan dengan adil, dan   with BRIDS.
            mendapatkan pengalaman yang memuaskan dalam
            bertransaksi dengan BRIDS.

            Komitmen BRIDS untuk memberikan layanan atas      BRIDS' commitment to delivering equitable services
            produk dan jasa yang setara kepada pelanggan tidak   and products to customers extends beyond quality and
            hanya terbatas pada aspek kualitas dan transparansi,   transparency. It  encompasses  principles  such as  fair
            tetapi  juga  mencakup  prinsip  perlakuan  yang  treatment, reliability, data security, and effective handling
            adil, keandalan, keamanan data dan penanganan     of customer complaints in accordance with the provisions
            pengaduan nasabah yang sesuai dengan ketentuan    outlined  in  Financial  Services  Authority  Regulation  No.  1
            Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 1 tentang   on Consumer Protection in the Financial Services Sector.
            Perlindungan Konsumen di Sektor Jasa Keuangan.    BRIDS prioritizes trust and security among customers by
            BRIDS mengedepankan kepercayaan dan keamanan      committing to uphold the utmost standards in consumer
            bagi pelanggan dengan berkomitmen untuk menjaga   protection and data privacy. BRIDS implements stringent
            standar  tertinggi  dalam  perlindungan  konsumen  dan   measures to guarantee the reliability and security of
            privasi data. BRIDS mengimplementasikan langkah-  customer data while providing an efficient mechanism to
            langkah yang ketat untuk memastikan keandalan dan   promptly and equitably address customer complaints.
            keamanan data nasabah, serta menyediakan mekanisme
            yang  efektif  untuk  menangani  pengaduan  nasabah
            dengan cepat dan adil.


            Inovasi Pengembangan Produk/Jasa Keuangan Berkelanjutan
            Innovation for Sustainable Finance Products and Services Development
            [OJK F.26]

            Sebagai  Pelaku  Usaha  Jasa Keuangan  (PUJK)  yang   As a Financial Services Business Actor (PUJK) engaged in
            menjalankan kegiatan di bidang pasar modal, BRIDS turut   activities within the capital market sector, BRIDS actively
            berperan aktif dalam mewujudkan sistem keuangan yang   contributes to the establishment of a sustainable financial
            tumbuh secara berkelanjutan dan memberikan dukungan   system. It also supports the attainment of sustainable
            untuk pencapaian tujuan pembangunan berkelanjutan   development goals by aligning economic, social, and
            dengan menyelaraskan kepentingan ekonomi, sosial dan   environmental interests.
            lingkungan.








                                       PT BRI Danareksa Sekuritas  239  Integrated Annual Report 2023
   234   235   236   237   238   239   240   241   242   243   244