Page 87 - AR BRIDS 2020 - 1204 - FULL
P. 87

Performance
                                                                                          Highlight 2020

                                               TINJAUAN OPERASI PER SEGMEN USAHA
                                              OPERATIONAL REVIEW PER BUSINESS SEGMENT






            Perantara Perdagangan Efek
            Securities Brokerage

            Selama tahun 2020, kegiatan perantara perdagangan saham yang   During  2020,  BRIDS’s  stock  brokerage  activities  recorded  an
            dilakukan BRIDS mencatatkan peningkatan terutama dari segmen   increase, especially in the retail segment. The transaction value of
            ritel. Nilai transaksi saham BRIDS mencapai Rp58,9 triliun dengan   BRIDS’s shares reached Rp. 58.9 trillion with a market share of 1.32%
            pangsa pasar sebesar 1,32% dan menempatkan Perusahaan   and put the Company in the 25th position among all securities
            di posisi 25 diantara seluruh perusahaan efek. Angka tersebut   companies.  This  figure  has  increased  from  the  achievements  in
            mengalami peningkatan dari pencapaian di tahun 2019 dimana   2019 where the Company recorded a transaction value of Rp51.9
            perusahaan mencatatkan nilai transaksi sebesar Rp51,9 triliun   trillion with the market share of 1.17% and was in position 28
            dengan pangsa pasar 1,17% dan berada di posisi 28 diantara   among all securities companies. The transaction value of the retail
            seluruh perusahaan efek. Nilai transaksi dari segmen ritel di   segment in 2020 was recorded at Rp27.4 trillion, or an increase of
            tahun 2020 tercatat sebesar Rp27,4 triliun, atau meningkat 29%   29% compared to the transaction value in 2019 of Rp21.3 trillion. As
            dibandingkan dengan nilai transaksi di tahun 2019 sebesar Rp21,3   for the institutional segment, the value of share transactions grew
            triliun. Sedangkan untuk segmen institusi, nilai transaksi saham   3% from Rp30.6 trillion in 2019 to Rp31.5 trillion in 2020.
            tumbuh 3% dari Rp30,6 triliun di 2019 menjadi Rp31,5 triliun di
            tahun 2020.

            Dari sisi perantara perdagangan obligasi, BRIDS mencatatkan   From the bond brokerage side, BRIDS recorded the Government
            nilai transaksi obligasi Pemerintah sebesar Rp214,4 triliun   bond transaction value of Rp214.4 trillion with the market share
            dengan pangsa pasar sebesar 13% dan berada di posisi 2 (dua)   of 13% and was in 2  place among securities companies. The
                                                                              nd
            diantara perusahaan efek. Nilai transaksi tersebut meningkat 69%   transaction value increased by 69% compared to the 2019 of Rp126.7
            dibandingkan dengan angka tahun 2019 sebesar Rp126,7 triliun   trillion and market share of 12.4%. Meanwhile, from the corporate
            dan pangsa pasar 12,4%. Sementara dari perantara perdagangan   bonds brokerage, BRIDS recorded decreased in value from Rp36
            obligasi korporasi, BRIDS mencatatkan penurunan nilai dari Rp36   trillion in 2019 to Rp23.6 trillion in 2020 which was followed by the
            triliun  di  tahun  2019  menjadi  Rp23,6  triliun  di  tahun  2020  yang   decrease in market share from 10.6% to 6.3% among securities
            diikuti juga dengan penurunan pangsa pasar dari 10,6% menjadi   companies. Overall, the Company’s revenue from the securities
            6,3% diantara perusahaan efek. Secara keseluruhan, pendapatan   brokerage  segment  in  2020  increased  by  20%  to  Rp105.4  billion
            Perusahaan dari segmen perantara perdagangan efek di tahun   compared to 2019.
            2020 mengalami peningkatan sebesar 20% menjadi Rp105,4 miliar
            dibandingkan dengan tahun 2019.



            Penjaminan Emisi Efek
            Underwriting

            Total penjaminan emisi efek instrumen obligasi korporasi yang   Total underwriting of corporate bond instruments by BRIDS
            dilakukan oleh BRIDS mencapai Rp7,6 triliun selama tahun   reached Rp7.6 trillion in 2020 or recorded market share of 10.9%
            2020 atau mencatatkan pangsa pasar sebesar 10,9% dari total   of the total issuance and got 4  rank among securities companies.
                                                                                   th
            penerbitan dan berada di peringkat 4 diantara perusahaan efek.   The underwriting value has decreased significantly compared to
            Nilai penjaminan emisi tersebut mengalami penurunan signifikan   the 2019 of Rp12.5 trillion with a market share of 12.2%. This was
            dibandingkan dengan angka  2019 sebesar  Rp12,5  triliun dengan   due to the decrease in the value of corporate bond issuance due
            pangsa pasar mencapai 12,2%. Hal tersebut disebabkan oleh   to the Covid-19 pandemic from Rp102.6 trillion in 2019 to Rp70.2
            penurunan nilai penerbitan obligasi korporasi akibat pandemi   trillion during 2020, or a decrease of 31%. This decline also had
            Covid-19  dari  Rp102,6  triliun  di  tahun  2019  menjadi  Rp70,2   significant  impacts  on  the  BRIDS’s  operating  income  from  the
            triliun  selama  tahun  2020,  atau  mengalami  penyusutan  sebesar   underwriting business line, which was recorded at Rp12.5 billion,
            31%.  Penurunan  tersebut  juga  berdampak  signifikan  terhadap   or a decrease of 60% from the performance in 2019.
            pendapatan usaha BRIDS dari lini bisnis penjaminan emisi efek
            yang tercatat sebesar Rp12,5 miliar, atau turun 60% dibandingkan
                                                                                                                  Annual Report 2020
            dengan kinerja tahun 2019.                                                                              PT BRI Danareksa Sekuritas







              BRI Danareksa Sekuritas  |   @BRIDanareksa  |   @bridanareksa  |   BRI Danareksa Sekuritas
                                                                                                                 87
   82   83   84   85   86   87   88   89   90   91   92