Page 113 - AR BRIDS 2020 - 1204 - FULL
P. 113

Corporate
                                                                      Governance

                                        PENERAPAN PRINSIP TATA KELOLA PERUSAHAAN YANG BAIK
                                        IMPLEMENTATION OF GOOD CORPORATE GOVERNANCE PRINCIPLE






            2.  Proses Tata Kelola (Governance Process)       2.  Governance Process
               Agar struktur tata kelola di atas dapat berjalan dengan baik dan      To run Governance Structure above well and have a limit on
               memiliki batasan tanggung jawab masing-masing, diperlukan   each responsibility, it requires a Governance Process such
               proses tata kelola seperti peraturan dan perundang-undangan   as  regulations  and  legislation  as  previously  described,  and
               seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, dan serangkaian   a series of internal rules expected to create accountable
               aturan internal, yang diharapkan dapat menciptakan   management-based organizational environment.
               lingkungan organisasi Perusahaan berbasis pengelolaan yang
               akuntabel.

               BRIDS  telah  menyusun,  menerapkan  dan  memperbaharui      BRIDS has compiled, implemented, and updated policies,
               kebijakan, aturan dan prosedur tetap, meliputi antara lain:  rules, and stipulations, including, among others:

                      Kebijakan dan Prosedur                              Penetapan
                      Policies and Procedures                            Determination
             Anggaran Dasar Perusahaan         Agustus 2008 melalui Akta tanggal 12 Agustus 2018 dan terakhir diperbarui pada tanggal 9
             Company’s Articles of Association  Oktober 2020 melalui Akta No. 27
                                               August 2008 through Deed on August 12, 2018, and last updated on October 9, 2020, through
                                               Deed No. 27
             Kode Etik                         2 Oktober 2017 melalui Surat Keputusan Direksi Nomor: KD-26/001/X/DIR
             Code of Ethics                    October 2, 2017 through the Board of Directors Decree No. KD-26/001/X/DIR
             Pedoman dan Tata Tertib Kerja Dewan Komisaris  25 Agustus 2020 melalui Surat Keputusan Dewan Komisaris Nomor: SK-29/003/VIII/DEKOM
             Board of Commissioners Charter    July 25, 2013 through the Board of Directors Decree No. KD-37/029/CS-DIR
             Pedoman dan Tata Tertib Kerja Direksi   25 Juli 2013 melalui Surat Keputusan Direksi Nomor: KD-37/029/CS-DIR
             Board of Directors Charter        July 25, 2013 through the Board of Directors Decree No. KD-37/029/CS-DIR
             Piagam Audit Internal             30 Juni 2020 melalui Surat Keputusan Direksi Nomor: KD-29/005B/VI/DS
             Internal Audit Charter            June 30, 2020, through the Board of Directors Decree No. KD-29/005B/VI/DS
             Kebijakan Manajemen Risiko        Desember 2018 melalui Surat Keputusan Komite Pengelolaan Risiko Nomor 037/KPR-DS/2018
             Risk Management Policy            December 2018 through the Risk Management Committee Decree No.037/KPR-DS/2018
             Piagam Audit dan Kepatuhan        28 Maret 2018 melalui Surat Keputusan Direksi Nomor KD-27/001/III/DS
             Piagam Audit dan Kepatuhan        March 28, 2018 through the Board of Directors Decree No. KD-27/001/III/DS


            3.  Hasil Tata Kelola (Governance Outcome)        3.  Governance Outcomes
               Adalah manifestasi penerapan dan penegakan tata kelola yang      Governance Outcome is a manifestation of the implementation
               berdampak positif terhadap penciptaan nilai (value creation)   and enforcement of governance that has positive impacts
               dan keberlangsungan Perusahaan. Untuk dapat mengetahui   on value creation and the sustainability of the Company. To
               dan mendapatkan gambaran kualitas penerapan tata kelola   be  able  to  find  out  and  get  a  picture  of  the  quality  of  the
               perusahaan, BRIDS memiliki mekanisme  Assessment atau   corporate governance implementation, BRIDS has periodic
               penilaian penerapan GCG secara periodik. BRI Danareksa   assessment mechanism or GCG implementation assessment.
               Sekuritas melakukan penilaian penerapan GCG melalui 2   BRI  Danareksa  Sekuritas  assesses  the  GCG implementation
               (dua) model penilaian yaitu  self-assessment dan eksternal   through 2 (two) assessment models, namely Self-Assessment
               assessment.                                      and External Assessment.



            Self-Assessment Berdasarkan Surat Edaran

            OJK No. 57/SEOJK.04/2017
            Self-Assessment Based on OJK Circular No. 57/SEOJK.04/2017

            Berdasarkan Peraturan OJK Nomor 21/POJK.04/2015 tentang   Based on FSA Regulation NO.21/POJK.04/2015 concerning the
            Penilaian Kemampuan dan Kepatutan bagi Pihak Utama   Fit and Proper Test for the Main Parties of Financial Services
            Lembaga Jasa Keuangan (Lembaran Negara Republik Indonesia   Institutions (State Gazette of the Republic of Indonesia of 2016
            Tahun 2016 Nomor 147, Tambahan Lembaran Negara Republik   Number 147, Supplement to the State Gazette of the Republic
                                                                                                                  Annual Report 2020
            Indonesia Nomor 5098), selanjutnya disebut POJK tentang   of Indonesia Number 5098), hereinafter referred to as POJK   PT BRI Danareksa Sekuritas






              BRI Danareksa Sekuritas  |   @BRIDanareksa  |   @bridanareksa  |   BRI Danareksa Sekuritas
                                                                                                                 113
   108   109   110   111   112   113   114   115   116   117   118