Page 138 - AR BRIDS 2021 - FINAL - HIRES - 2903
P. 138

Corporate Governance













            Pelaksanaan RUPS 2021
            Implementation of the 2021 GMS

            Di tahun 2021, Perusahan menyelenggarakan 3 (tiga) kali RUPS,   In 2021, the Company held  3 (three) GMS, consisting of 2
            yang terdiri dari 2 RUPS Sirkuler yang diadakan pada tanggal   Circular GMS held on February 10, 2021, and October 4, 2021,
            10 Februari dan 4 Oktober 2021, dan 1 RUPS Tahunan yang   and 1 Annual GMS to be held on April 13, 2021, in Jakarta. The
            diselenggarakan pada 13 April 2021 di Jakarta. Berikut uraian   following is description on the GMS held by the Company.
            RUPS yang diselenggarakan Perusahaan secara berurutan.


            RUPS Sirkuler                                     Circular GMS

            Perusahaan  menyelenggarakan  RUPS  Sirkuler  pada   The Company held Circular GMS on February 10, 2021, with the
            10 Februari 2021, dengan agenda sebagai berikut:  following agenda:




                                                                                                Sudah/Belum
                                    Agenda dan Hasil Keputusan RUPS Sirkuler                     Terlaksana
                                      Agenda and Resolutions of Circular GMS                   Implemented/
                                                                                               Unimplemented
             Agenda Pertama:                                                                  Sudah terlaksana
             Peubahan pengurusan Perusahaan                                                   dengan Akta No.
                                                                                              104 tanggal 16
             Keputusan:                                                                       Februari 2021
             Menyetujui secara musyawarah untuk mufakat:
             1. Memutuskan untuk menyetujui pengangkatan RICO RIZAL BUDIDARMO sebagai Komisaris Utama
               Perusahaan  yang telah  memperoleh persetujuan  dari Otoritas Jasa  Keuangan  sesuai  Surat No
               S-1198/PM.21/2020 tanggal 25 November 2020, untuk masa jabatan 3 (tiga) tahun terhitung sejak
               tanggal ditandatanganinya Keputusan Pemegang Saham, dengan tidak mengurangi hak RUPS untuk
               memberhentikan sewaktu-waktu sebelum masa jabatannya tersebut berakhir.
             2. Memutuskan untuk menyetujui pengangkatan MOHAMMAD ADIB sebagai Direktur Operasional,
               Keuangan dan Teknologi Informasi Perusahaan yang telah memperoleh persetujuan dari Otoritas Jasa
               Keuangan sesuai surat Nomor S-1198/PM.21/2020 tanggal 25 November 2020 untuk masa jabatan 3 tahun
               terhitung sejak tanggal ditandatanganinya Keputusan Pemegang Saham, dengan tidak mengurangi hak
               RUPS untuk memberhentikan sewaktu-waktu sebelum masa jabatannya tersebut berakhir.
             First Agenda:                                                                    Implemented with
             Company management changes                                                       the Deed No. 104
                                                                                              on February 16,
             Resolution:                                                                      2021
             Approval by deliberation to reach consensus:
             1. Decided to approve the appointment of RICO RIZAL BUDIDARMO as the Company's President
               Commissioner who has obtained approval from the Financial Services Authority following Letter No
               S-1198/PM.21/2020 on November 25, 2020, for a term of office of 3 (three) years from the date of signing
               Shareholders decision, without prejudice to the GMS right to dismiss at any time before the term of office
               ends.
             2. Decided to approve the appointment of MOHAMMAD ADIB as Director of Operations, Finance and
               Information Technology of the Company which has obtained approval from the Financial Services
               Authority following letter Number S-1198/PM.21/2020 on November 25, 2020, for a term of 3 years from
               the date of signing Shareholders' decision, without prejudice to GMS right to dismiss at any time before
               the term of office ends.








                                                                                                 Annual Report 2021
                                                           137                               PT BRI Danareksa Sekuritas
   133   134   135   136   137   138   139   140   141   142   143