Page 204 - AR BRIDS 2022 - EBOOK - FINAL
P. 204

PT BRI DANAREKSA SEKURITAS
                                                                                          Laporan Tahunan Terintegrasi 2022






                 Pelibatan Pemasok Lokal
                 Local Supplier Involvement

                               Indikator                  Satuan           2022          2021         2020
                               Indicator                    Unit

                  Jumlah Pemasok Lokal Total Local Supplier  Pemasok Supplier  104       102           76
                  Nilai Pengadaan Procurement Value  Rp ribu Rp thousand  23.979.325,72  35.132.019,28  16.439.862,49



                 KINERJA LINGKUNGAN HIDUP

                 ENVIRONMENTAL PERFORMANCE





                     PENDEKATAN MANAJEMEN: TOPIK PENGELOLAAN LINGKUNGAN [GRI 3-2, 3-3]
                     MANAGEMENT APPROACH: TOPIC OF ENVIRONMENTAL MANAGEMENT [GRI 3-2, 3-3]
       KINERJA       BRIDS menjadikan pengelolaan lingkungan sebagai topik keberlanjutan yang penting karena Perusahaan
         KEBERLANJUTAN  dan misi keuangan berkelanjutan Perusahaan dan diatur dalam Keputusan Direksi tentang Rencana Aksi
                     berkomitmen untuk  menerapkan  prinsip  bisnis  berkelanjutan. Komitmen ini telah tercantum dalam  visi

                     Keuangan Berkelanjutan PT BRI Danareksa Sekuritas (KD.06/BRIDS/11/2022) yang mengacu pada Undang-
                     Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan dan Peraturan Otoritas
                     Jasa Keuangan Nomor 51/POJK.03/2017 tentang Penerapan Keuangan Berkelanjutan Bagi Lembaga Jasa
                     Keuangan, Emiten, dan Perusahaan Publik.
                     Melalui program Tanggung  Jawab Sosial dan  Lingkungan  Hidup (TJSL) Perusahaan dan program
                     membangun  budaya keberlanjutan, sepanjang  tahun 2022  BRIDS  telah melakukan pengelolaan  energi
                     (listrik) dan penghematan kertas. Untuk pengelolaan dan efisiensi air, saat ini belum masuk dalam lingkup
                     perhitungan dan pengelolaan  Perusahaan. Pengelolaan lingkungan BRIDS  berada di bawah koordinasi
                     President Director, Divisi Business Strategi & Development, dan Divisi General Affair. [OJK F.8]

                     Dengan penerapan komitmen  lingkungan yang baik,  selama  tahun 2022,  tidak  terdapat pengaduan
                     atau keluhan yang diterima Perusahaan terkait dengan masalah lingkungan, sehingga pada tahun 2022
                     Perusahaan tidak mendapatkan denda maupun sanksi non-moneter atas pelanggaran terhadap undang-
                     undang dan peraturan di bidang lingkungan.
                     [GRI 2-27, 3-3]  [OJK F.16]

                     BRIDS  makes environmental  management an important  sustainability  issue because  the  Company  is
                     committed to implementing sustainable business principles. This commitment is part of the Company’s
                     vision  and  mission  of  sustainable  finance  and  is  regulated  by  the  Director’s  Decree  related  to  PT  BRI
                     Danareksa Sekuritas  Sustainable  Finance Action Plan (KD.06/BRIDS/11/2022), pursuant  to  the Law
                     Number 32 of 2009 concerning Environmental Protection and Management and FSA Regulation No. 51/
                     POJK.03/2017  regarding  the  Implementation of  Sustainable Finance for  Financial  Services Institutions,
                     Issuers and Public Companies.

                     Throughout 2022, as part of the Corporate Social and Environmental Responsibility (TJSL) program as well
                     as program to build a culture of sustainability, BRIDS has implemented energy management (electricity)
                     and paper savings. However, water management and efficiency were not included in the Company’s scope
      PT BRI DANAREKSA SEKURITAS  Laporan Tahunan Terintegrasi 2022  In 2022, through the implementation of a good environmental commitment, BRIDS received no complaints
                     of  calculation  and management.  The environmental management of  BRIDS  is  coordinated  by President
                     Director, the Business Strategy & Development Division and the General Affair Division. [OJK F.8]


                     related to environmental issues. Therefore, the Company does not receive any monetary fines or penalties
                     for violations of laws and regulations in the environmental sector. [GRI 2-27, 3-3]  [OJK F.16]







  202
   199   200   201   202   203   204   205   206   207   208   209